Variabel Dalam Konsep Pemrograman
Pengertian Variabel Variabel Merupakan suatu tempat untuk menampung data atau konstanta di memori yang mempunyai nilai atau data yang dapat berubah – ubah selama proses program. Dalam Bahasa C, kita pun akan menemui dan menggunakan variabel dalam penulisan program. Dalam pemberian variable terdapat ketentuan – ketentuan sebagi berikut: a. Tidak boleh ad spasi (contoh : omah artikel), dan dapat menggunakan garis bawah ( _ ) sebagi pengubung (contoh:omah_artikel).